Jumat, 03 Desember 2010

| by Diposting oleh pujihartoyo.blogspot.com

29

ketela enak banget

Aneka Olahan Ketela








Sejarah
ubi jalar atau ketela rambat atau "sweet potato' berasal dari benua Amerika. Para Ahli Botani memperkirakan daerah asal tanaman ubi jalar adalah Selandia baru, Poinesia dan Amerika bagian tengah. Seorang ahli Botani dari Uni Soviet memastikan daerah sentum penghasil ubi jalar adalah Amerika Tengah.Ubi jalar mulai menyebar ke seluruh dunia, terutama negara-negara beriklim tropis pada abad ke-16. Orang-orang Spanyol menyebarkan ubi jalar ke kawasan Asia, terutama Filipina, Jepang, Indonesia (Purwono dan Purwanto, 2007).
Varietas Ketela/Ubi Jalar
Untuk varietas ketela sendiri, ada tiga macam jenis yaitu ketela ungu, ketela putih dan ketela orange. Masing-masing varietas ketela tersebut berbeda dalam kandungan pigmen kulitnya sehingga warna kulitnya pun berbeda-beda. Kandungan gizi pada setiap varietas pun tidak sama.
Manfaat Ubi Jalar
Ubi jalar dapat berfungsi sebagai sumber makanan pokok bagi sebagian besar penduduk Indonesia, khususnya bagi masyarakat pedesaan. Ubi jalar juga dapat diolah menjadi bahan baku untuk industri makanan misalnya untuk pembuatan es krim, cake ubi, ubi keju, kue ubi sayur, macaroni ubi jalar, ubi panggang, dan masih banyak lagi produk hasil olahan dari ubi jalar yang bernilai ekonomis tinggi.
Ubi Jalar Ungu
Ubi jalar ungu mengandung serat tinggi, anti oksidan, dan prebiotik. Ketela ungu merupakan antioksidan untuk mencegah kanker. Kini, ketela ungu sudah diolah menjadi berbagai macam panganan yang unik serta bernilai gizi yang tinnggi. Produk-produk hasil olahan dari ubi jalar ungu antara lain:












Ayo temen-temen kita mau bikin inovasi apa lagi??????

| by Diposting oleh pujihartoyo.blogspot.com

1”
Aneka olahan Produk Ketela Ungu

| by Diposting oleh pujihartoyo.blogspot.com

0
Rabu, 01 Desember 2010

| by Diposting oleh pujihartoyo.blogspot.com

1”
bagaimana pendapat temen-temen mengenai sistem monarki di yogyakarta??